Festival Kunchi di Nagasaki

Festival musim gugur warna-warni Nagasaki dimulai pada hari Minggu, meneruskan lebih dari 378 tahun tradisi yang telah ada.

Festival Kunchi yang diselenggarakan di baratdaya kota dtujukan sebagai aset budaya rakyat Jepang yang menjadi kepentingan nasional.

Pada hari Minggu pagi, warga dari 5 kelompok masyarakat setempat menawarkan tarian, lagu, dan pertunjukan tradisional lainnya di Kuil Suwa.

Sebuah kelompok dari satu kelompok masyarakat memutar-mutarkan replika sebuah kapal layar Belanda seberat 3 ton. Masyarakat setempat berkembang semakin besar dengan berdagang dengan orang Belanda selama masa feodal Edo.

Warga dari kelompok masyarakat lain menampilkan tarian naga tradisional. Naga sepanjang 20 meter mengejar sebuah bola saat gong dan kembang api menggema.



sumber :http://www.japanesestation.com/festival-kunchi-dimulai-di-nagasaki/

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah berkunjung ke Blog kami, apabila ada tanggapan atau pertanyaan silahkan post tanggapan atau pertanyaan anda disini.

Thank you for visiting our Blog, if you have feedback or questions please post your comments or questions here.

私たちのブログを訪問していただきありがとうございます、あなたが意見やご質問がある場合は、ここにご意見やご質問を投稿してください。

 

Selamat Datang di Blog Midori Reunion Sukabumi | Terima Kasih Sudah Berkunjung © 2012 | Designed by Cheap Hair Accessories

Thanks to: Sovast Extensions Wholesale, Sovast Accessories Wholesale and Sovast Hair